Pertandingan Nostalgia U45 Pabean Memperebutkan Piala Wakil Bupati Sidoarjo

  • Whatsapp

*SIDOARJO, SUARA GLOBAL.NET* – Tendangan pertama oleh Wakil Bupati Sidoarjo, Subandi menandai dimulainya Turnamen Sepak Bola PSAP CUP 1 th Anniversary 2023, Minggu (19/11) di Lapangan Desa Pabean , Sedati

Bacaan Lainnya

“Kegiatan ini selain untuk kompetisi juga untuk memperkenalkan bahwa Desa Pabean memiliki fasilitas lapangan Sepak Bola, Gedung Serba Guna,” jelasnya.

Ia juga mengatakan bahwa turnamen adalah turnamen U45. Pertandingan sepak bolanya sebagai pertandingan nostalgia bagi pecinta sepak bola. Meskipun berkompetisi, tapi jangan sampai berselisih. Kita kasih contoh yang baik kepada generasi muda, dengan menjaga tata tertib pertandingan. .

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *